Tuesday, November 19, 2013

Lain-lain

Pengiriman audio dan video dalam jaringan internet tentunya akan berbeda dengan pengiriman text. Hal tersebut dikarenakan ukuran
data yang akan ditransmisikan cukup besar. Tentunya diperlukan metode – metode yang dapat memudahkan proses transmisi
data. Contoh aplikasi desktop yang dapat mengirimkan audio dan video adalah skype. Skype merupakan sebuah program komunikasi
dengan teknologi P2P (peer to peer). Program ini merupakan program bebas (dapat diunduh gratis) dan dibuat dengan
tujuan penyediaan sarana komunikasi suara (voice) berkualitas tinggi yang murah berbasiskan internet untuk semua orang
di berbagai belahan dunia. Pengguna Skype dapat berbicara dengan pengguna Skype lainnya dengan gratis, menghubungi
telepon tradisional dengan biaya (skypeOut), menerima panggilan dari telepon tradisional (SkypeIn), dan menerima pesan suara.
Teknologi skype ditemukan oleh wirausahawan Niklas Zennström dan Janus Friis, orang yang sama yang menemukan Kazaa dan
Joost (P2P untuk televisi). Selain itu skype juga dapat digunakan untuk melakukan video call.
Arsitektur skype sebenarnya tidak murni peer to peer (P2P). karena dalam arsitektur skype terdapat tiga komponen, yaitu server,
supernode, dan client.
Server : merupakan server pusat dari skype. Berfungsi untuk menangani masalah authentifikasi pada pengguna skype.
Kemudian server akan memberitahukan kepada teman – temannya yang lain bahwa salah satu temannya sedang available.
Supernode : merupakan titik akhir dimana klien terhubung. Setiap node dengan ip publik yang memiliki CPU, memori dan
bandwith yang memadai merupakan kandidat untuk menjadi supernode.
Client : merupakan aplikasi disisi klien yang digunakan untuk berkomunikasi dengan pengguna skype lainnya.

Proses Pengiriman data multimedia

transmisi real-time di Internet, audio / video dari cara utama.
Pada dasarnya, teknologi media streaming adalah jaringan transmisi data, teknologi informasi multimedia. Jaringan data saat ini
dengan koneksi, tidak ada rute yang pasti, tidak ada jaminan kualitas fitur multimedia real-time transmisi data di jaringan
data telah membawa kesulitan besar, tujuan utama dari teknologi streaming media dilakukan melalui sarana teknis untuk
mencapai suatu data tertentu jaringan agar efektif menghasilkan aliran informasi multimedia.
Dengan serangkaian teknologi streaming media, termasuk audio / teknologi codec video, media teknik kontrol kualitas pengiriman
seperti jatuh tempo, dan peningkatan jaringan broadband, membatasi pengembangan media streaming suatu hambatan yang besar
untuk menjadi rusak secara bertahap, berdasarkan broadband streaming media teknologi telah perkembangan yang cepat, dan
mendapatkan perhatian lebih dan lebih. Broadband aplikasi media streaming dengan suara bulat dianggap sebagai arus utama
masa
depan satu jaringan broadband kecepatan tinggi dari aplikasi. Negara dalam proyek-proyek jaringan yang sesuai
berkecepatan tinggi penelitian menganggap teknologi media streaming sebagai konten penelitian yang penting, seperti Internet2 (I2)
dari jaringan Riset Terapan Kelompok I2 dari killer aplikasi masa depan harus meliputi sifat dasar beberapa: lingkungan
yang interaktif untuk kerja sama; Akses publik terhadap sumber daya terpencil; membangun komputasi jaringan dan
layanan data yang mendukung platform; menggunakan informasi realitas layar virtual.
Modus Transmisi adalah bahwa streaming adalah titik ke titik atau cara pendekatan multipoint. Titik ke titik modus untuk unicast
penggunaan umum (Unicast) transmisi untuk mencapai. Multipoint model umum digunakan multicast (Multicast) transmisi untuk
mencapai, dalam waktu ketika jaringan tidak mendukung multicast juga dapat digunakan untuk mencapai lebih dari Unicast.
Real-time mengacu pada sumber adalah video produksi konten real-time, akuisisi dan playback, real-time termasuk konten
langsung (Live) konten, konferensi video dan konten program lain, bukan real-time konten yang pra baik-produksi dan media
penyimpanan. Interaktif aplikasi adalah kebutuhan untuk interaksi, yaitu transmisi streaming media adalah satu-arah atau dua arah.
Berdasarkan klasifikasi di atas, aplikasi media streaming umum adalah:
Video on demand (VOD): Ini adalah jenis yang paling umum dan populer aplikasi media streaming. Video on demand biasanya disimpan
dalam konten non-real time untuk transmisi unicast untuk mencapai, selain untuk mengontrol informasi, video on demand
biasanya tidak interaktif. Dalam pelaksanaannya spesifik, video-on-demand mungkin memiliki fungsi yang lebih kompleks.
Sebagai contoh, untuk menghemat bandwidth pada permintaan dapat dituntut dari beberapa berdekatan digabung menjadi satu dan
dikirimkan oleh multicast.

Pengiriman data multimedia melalui jaringan

Protocol yang digunakan pada pengiriman data multimedia yaitu sebagai berikut :
Gadu – gadu, IRC, Windows Messenger Service, MSNP (Windows Live Messenger), Mumble, OSCAR, (AIM, ICQ), RVP (Windows Messenger),
SIP/SIMPLE, YMSG (Yahoo Messenger), XMPP/Jingle (Google Talk) dan lain-lain.
Arsitektur pengiriman data menggunakan model client-server yang terbagi menjadi dua tipe :
Modular Server
Menangani koneksi client dan berkomunikasi secara langsung dengan client Jabber
Berkomunikasi dengan server Jabber yang lain
Mengkoordinasikan beragam komponen server yang diasosiasikan dengan server
2. Simple Client
Komunikasi dengan server Jabber melalui soket TCP

Melakukan parsing dan interpretasi XML dengan format yang baik melalui XML stream Memahami tipe data utama Jabber (message, presence dan iq)
Format data menggunakan format XML, dengan elemen utamanya yaitu :
paket XML memuat data yang di marked-up,
XML stream yang digunakan untuk transportasi paket XML ,
client dan server Jabber yang dapat saling dipertukarkan.
Setelah pengguna melakukan autentikasi. pengguna dapat mengirimkan fragmen-fragmen XML sebagai hasil dari menjalankan fungsi-
fungsi IM, seperti mengirimkan pesan, chat dengan teman, merubah status presence, mengatur contact list, bergabung
dengan chatroom, dan lain-lain. Server kemudian akan mengirimkan message kepada server lain melalui XML stream
yang telah melalui proses negosiasi .
Cara Jabber/XMPP bekerja sering digambarkan seperti sebuah router XML artinya jika pesan dikirim dalam bentuk paket XML dan
route-nya (pesan tersebut akan dikirim ke lokasi yang berdasar content-nya)

Perbedaan streaming dan download

1. Apa yang dimaksud dengan streaming media ?
Jawaban :
Streaming media adalah suatu teknologi yang mampu mengirimkan file baik itu text, images,audio maupun video digital secara on-demand maupun real time pada jaringan Internet 2. Sebutkan kelebihan dan kekurangan dari streaming !
Jawaban :
Kelebihan :
• Click langsung segera dimainkan
• Mendukung live broadcast (karena real time)
• Mendukung User Control pada saat steaming (seperti memutar tape atau VCR) / User Interactivity
• Mendukung Copyright protection
Kekurangan :
• Hanya dapat dilihat pada saat online
• File dihapus setelah dimainkan (tidak dapat dimainkan kembali secara offline)
3. Sebutkan dan jelaskan bagian-bagian dari Basic streaming media system !
Jawaban :
Basic streaming media system terdiri dari tiga component :
• Player: Software yang digunakan untuk melihat atau mendengar streaming media
• Server: Software yang mengirimkan stream kepada audience member.
• Encoder: Software yang mengkonvert raw images, audio maupun video files kedalam format yang dapat di streaming
4. Jelaskan perbedaan unicast, broadcast, dan multicast !
Jawaban :
Unicast: server mengirimkan stream kepada setiap individual user, on-demand delivery selalu menggunakan unicast model.
Broadcast: single stream di-deliver ke banyak user secara simultan, setiap user mempunyai koneksi sendiri ke server, hampir
semua live broadcast menggunakan broadcast model.
Multicast: single stream di-broadcast pada network menggunakan special multicast IP address. Ketika user join pada broadcast,
player mereka diinstrukasikan untuk mengambil kopian data dari paket broadcast pada network. Multicasting hanya dapat digunakan pada live / simulated live delivery.
5. Jelaskan apa yang dimaskud dengan map server !
Jawaban :
MapServer adalah applikasi Open Source yang memungkinkan sebuah data peta diakses melalui web. Hadirnya MapServer menjadikan
pekerjaan membuat Peta Digital menjadi lebih mudah dan interaktif.
1. Sebutkan perbedaan streaming dan download
Jawaban:
 Download:
• Download dan simpan file dalam HD sehingga dapat dinikmati pada saat offline.
• File dapat dengan mudah dicopy
• Tidak bisa real-time
• waktu download lama baru file bisa dimainkan
• Rawan pembajakan (piracy) tidak ada copyright protection
 Streaming:
• Click langsung segera dimainkan
• Mendukung live broadcast (karena real time)
• Mendukung User Control pada saat steaming (seperti memutar tape atau VCR) / User Interactivity
• Mendukung Copyright protection
• Hanya dapat dilihat pada saat online
• File dihapus setelah dimainkan (tidak dapat dimainkan kembali secara offline)


http://septiandy.wordpress.com/
Protokol Jaringan Sistem Multimedia
Protokol adalah persetujuan tentang bagaimana komunikasi diproses antara 2 node.
Protokol jaringan yang paling umum digunakan sekarang ini adalah protokol jaringan berbasis IP (Internet Protocol)
Pada sistem multimedia terdistribusi, dibutuhkan protokol jaringan yang mengaturnya
Tipe jaringan komputer :
Area Network (LAN) : jaringan kecepatan tinggi pada suatu lingkungan lokal tertentu.
Metropolitan Area Network (MAN) : jaringan kecepatan tinggi untuk node yang terdistribusi dalam
jarak jauh (biasanya untuk satu kota atau suatu daerah besar)
Wide Area Network (WAN) : komunikasi untuk jarak yang sangat jauh. Contoh : Internet
Wireless Network : peralatan end-user untuk mengakses jaringan dengan menggunakan transmisi radio pendek atau sedang

QoS (Quality of Service)
QoS (Quality of Service) : “the collective effect of service performance which determines the degree of satisfaction
of a user of the service”. International Telecommunication Union (ITU)
Merupakan mekanisme jaringan yang memungkinkan aplikasi-aplikasi atau layanan dapat beroperasi sesuai dengan yang diharapkan.

Tuesday, November 12, 2013

Data Multimedia

Data multimedia adalah data yang berada di dalam dunia komputer, data multimedia di kelompokan menjadi :
Data Numeris
Adalah data dalam bentuk bilangan, data bilangan di simpan di dalam komputer menggunakan sistem biner ( bilangan berbasis 2 )
Data Teks
Data yang berwujud alfanumeris, yang terdiri dari A – Z, simbol bilangan 0 – 9 ,juga karekterk lain seperti & ! ? / ] = dan lain sebagainya
Data gambar
Adalah data berbentuk gambar ( foto, grafik an lain sebagainya ). Contah format penyimpanan gambar adalah : format GIF,JPEG, PNG, TIFF dan lain sebagainya
Data Video
Adalah data gambar bergerak. Contoh format penyimpanan data video adalah AVI,3JP,MPEG dan lain sebagainya
Data Audio
Adalah data dalam bentuk suara. Contoh format penyimpanan data suara adalah WAV, MP3 dan lain sebagainya

teknik/metode penyimpanan dan pengambilan (retrieval) data multimedia

Metode penyimpanan data multimedia terbagi menjadi 2 metode, yaitu:
a) LINKED MULTIMEDIA DATABASE.
Elemen data multimedia tidak disimpan secara langsung, namun yang disimpan hanya link elemen data tersebut, sehingga ukurannya relative kecil.
b) EMBEDDED MULTIMEDIA DATABASE.
Elemen data multimedia disertakan dalam database, sehingga ukurannya relative berat, namun retrieval data akan lebih cepat karena waktu akses data lebih singkat.
Metode File Retrieval terbagi menjadi 2, yaitu :
1. Comprehensive Retrieval,
Mendapatkan informasi dari semua record dalam sebuah file. Contoh :
* Display all
* List nama, alamat
2. Selective Retrieval,
Mendapatkan informasi dari record-record tertentu berdasarkan persyaratan tertentu.
Contoh :
* List for gaji = 100000
* List nama, npm, for angkatan = 93





sumber:
http://nurjannaagung.wordpress.com/2013/04/03/sistem-basis-data/